Loading...

4 Jenis Kucing Persia Paling Digemari dan Populer di Indonesia

Sponsored Links
.
Loading...
Kucing Persia merupakan salah satu kucing peliharaan yang banyak dipelihara oleh para pecinta kucing di Indonesia. Jenis kucing persia di antaranya persia peaknose, persia himalaya, persia medium, Persia Flatnose. Seperti Anggora Jenis Ras Kucing persia ini bisa di bilang mempunyai harga yang cukup mahal, juga termasuk ras kucing yang paling lucu dan populer di sedunia, asal mula kucing ini berasal dari persia yang pada detik ini di sebut dengan negara iran. Mungkin yang di sebabkan mereka banyak memilih kucing tipe ini, adalah ciri-ciri dan sifat yang dimiliki kucing Persia. karena keindahan bulunya, kebaikan sifatnya, serta karakteristiknya yang unik, Lucu dan menarik, sehingga memang pantas dan tepat untuk di jadikan hewan peliharaan.

Kucing Persia pada umumnya memiliki bentuk tubuh yang gemuk, besar, dan tambun. Selain itu, yang menjadi khas juga dalam kucing Persia ini adalah bentuk hidungnya yang pesek, wajahnya terlihat bulat, dan memiliki bulu yang panjang. Namun, saat ini sudah banyak sekali para pengembangbiak kucing mengawinkan kucing Persia dengan ras kucing lainnya. Sehingga, sedikit banyaknya ada yang hilang dari kucing ini, beberapa di antaranya Ada yang mempunyai warna bulu baru, ada yang mempunyai hidung yang sedikit mancung, ada yang mempunya bentuk tubuh yang lebih ramping dari kucing Persia pada umumnya, dan ada pula yang mempunyai bulu yang lebih pendek. Simak juga Kucing Paling Mahal di Dunia.

Kucing persia ini Jika diamati dari samping, dahi, hidung, dan dagu terlihat sangat datar. Terbayangkan bagaimana wajah lucunya kucing Persia ini? Kucing Persia ini juga memiliki sifat yang manja. Sehingga kucing Persia ini sangat cocok untuk dijadika hewan peliharaan kamu dirumah. Beberapa jenis kucing Persia hasil persilangan tersebut sudah sangat populer di kalangan para pecinta kucing Indonesia. Untuk mengetahui jenis kucing Persia apa saja yang sudah sangat populer di Indonesia, mari kita lihat beberapa gambar dan ulasan yang mungkin bisa kita jadikan pertimbangan untuk memilih sebelum membeli jenis kucing Persia.

Kucing Persia Peaknose

http://miefbird.blogspot.com/2017/01/4-jenis-kucing-persia-paling-digemari.html

Kucing Persia Peaknose merupakan jenis kucing persia yang paling digemari di Indonesia. Para pecinta kucing di Indonesia menyukai jenis kucing ini karena kucing ini memiliki hidung pesek dan bisa dikatakan bahwa hidung kucing ini paling pesek diantara jenis kucing Persia lainnya. Selain itu, badan kucing ini juga jauh lebih gemuk dibandingkan jenis Persia lainnya. Kucing jenis ini sering diikutkan kontes-kontes yang diatakan para pecinta kucing. Yang belum mengetahui Sapi- Sapi Terbesar di Dunia silahkan simak.

Kucing Himalaya


Kucing Himalaya merupakan salah satu ras kucing hasil dari persilangan antara kucing Persia dengan kucing Siamse. Himalaya merupakan kucing yang mempunyai tubuh yang gemuk, kaki pendek, tubuh dan wajah bulat seperti halnya kucing Persia. Yang membedakan dari kucing Himalaya dengan kucing Persia pada umumnya adalah warna yang dimiliki kucing ini. Warna himalaya lebih cendrung mengikuti kucing Siamse. Namun, ada juga himalaya yang mempunyai tubuh seperti kucing Siamse. Himalaya seperti ini mempunyai bentuk tubuh yang langsing, tubuh ramping, dan terlihat anggun. Sehingga kucing Himalaya yang seperti dapat melompat dengan ketinggian 2 meter. Baca juga Jenis Sapi Unggulan di Indonesia.

Kucing Persia Medium


Kucing Persia Medium merupakan jenis kucing persia yang memiliki ukuran tubuh standar seperti kucing lainnya. Selain itu, bulu yang dimiliki pun tidak terlalu panjang, hidungnya pun tidak terlalu pesek seperti jenis kucing Persia lainnya. kucing Persia jenis ini banyak disukai oleh para pecinta kucing yang suka dengan kucing wajah oriental. Jadi, wajah kucing pada umumnya masih dapat terlihat di wajah kucing ini. Lihat juga Harga Sapi di Indonesia.

Kucing Flatnose


Kucing Flatnose merupakan jenis kucing Persia yang pesek. Oleh karena itu, kucing jenis ini dinamakan kucing flatnose. Kucing ini memiliki tubuh yang cukup gemuk dan wajah yang bulat, serta pipinya tembem. Meskipun demikian, kucing jenis ini banyak di sukai para pecinta kucing. Mereka memelihara kucing jenis ini karena kucing ini memiliki wajah yang unik dan tingkah lakunya juga sangat lucu.

Itulah 4 Jenis Kucing Persia Paling Digemari dan Populer di Indonesia juga di Dunia, semoga info ini bermanfaat bagi Anda semua penghobi kucing.

kucing ras,kucing siam, animasi kucing bergerak, harga kucing, video kucing, british shorthair, kucing lucu sedunia, kucing persia, kucing persia, harga kucing persia, perbedaan kucing persia dan anggora persia medium, kucing anggora, jenis kucing persia, peaknose, himalaya, jenis kucing persia, anggora, kampung, maine coon, kucing persia peaknose, persia himalaya, persia medium, Persia Flatnose, hutan.
Sponsored Links
Loading...
loading...
Flag Counter